Food Description
Banana Cake
Banana cake adalah kue yang terbuat dari nahan utama pisang. Banana cake merupakan kue tradisional dimana biasanya disajikan jika ada acara rumahan. Selain itu, banana cake juga sering dijadikan pilihan untuk snack box.
Recipe :
Pisang 1kg
Minyak 1ltr
Gula pasir 1kg
Telur 15pcs
Soft Flour 750gr
Baking powder 15gr
Soda kue 15gr
How to make :
1. Mix pisang, minyak dan gula hinggah tercampur dengan rata
2. Setelah itu masukkan telur dan aduk hinggah rata
3. Setelah adonan tercampur dengan baik, masukkan tepung, baking powder dan soda kue dan aduk hinggah adonan tercampur dengan baik
4. Setelah itu, tuang adonan ke wadah dan berikan topping
5. Bake dengan suhu 100'c selama satu jam
Pukis
Pukis merupakan kue khas indonesia yang terbuat dari bahan utama tepung, telur dan santan yang dimasak dengan cara menuangkan adonan kedalam cetakan setengah bulat. Biasanya santan juga diganti dengan fresh milk. Pukis merupakan modifikasi dari waffl yang memiliki rasa dan topping yang beraneka.
Recipe :
Soft flour 750gr
Fresh Milk 1ltr
Gula pasri 300gr
Baking Powder 30gr
Telur 10pcs
Margarin cair 100gr
Garam As needed
Vanilla essence As needed
How to make :
1. Campurkan semua bahan kecuali margarin cair dan vanilla essence
2. Aduk hinggah adonan bercampur dengan baik
3. Setelah adonan tercampur dengan baik, masukkan mentega cair dan vanilla essence dan aduk hinggah merata
4. Adonan siap untuk dimasak
Cookies
Cookies yang biasanya juga disebut kue kering adalah kue yang terbuat dari bahan utama tepung dan butter. Cookies identik dengan chocochipsnya, namun seiring berjalannnya waktu cookies memiliki banyak bentuk dan rasa.
Recipe :
Butter 700gr
Icing Sugar 340gr
Soft flour 1kg
Choco chips 400gr
Vanilli assence As needed
Salt As needed
How to Make :
1. Mix icing sugar dan butter
2. Setelah tercampur dengan baik, masukkan tepung dan aduk hinggah merata
3. Setelah itu, masukkan choco chips, vanilla essence dan juga garam dan aduk hinggah merata
4. Setelah adonan tercampur dengan baik, bentuk adonan sesuai bentuk yang diinginkan
5. Bake dengan suhu 180'c selama kurang lebih 30 menit
Komentar
Posting Komentar